Pentingnya Testimoni Pelanggan untuk Bisnis Online

Testimoni adalah sebuah kesaksian pelanggan terhadap suatu produk barang atau jasa. Testimoni ini dianggap cukup penting untuk menumbuhkan kepercayaan pelanggan terhadap produk yang kamu tawarkan. Selain itu, testimoni juga bisa menjadi daya tarikĀ  bagi pelanggan baru karena melihat sudah banyaknya kesaksian puas terhadap produk yang kamu jual. Suatu transaksi perdagangan perlu dilandasi rasa kepercayaan dan saling membutuhkan. Penjual mengharapkan keuntungan dari transaksi dan pelanggan membutuhkan produk tersebut untuk memenuhi kebutuhannya. Lalu bagaimana dengan bisnis online …

Pentingnya Membuat Business Plan Untuk Memulai Bisnis

  Sebagai Reseller dan Dropshipper sukses, apakah kamu sudah membuat perencanaan bisnis yang akan menunjang kesuksesan bisnis yang akan kamu jalani? Untuk memulai sebuah bisnis, tentunya kita membutuhkan perencanaan yang matang karena tanpa perencanaan kamu tidak akan tahu ke mana arah bisnis karena menjalankannya tanpa tujuan yang jelas Nah sebenarnya, apa itu rencana bisnis atau business plan? Pengertian Business Plan Business Plan merupakan suatu pernyataan tertulis yang berisi maksud dan tujuan yang ingin dicapai dari …

Direct Marketing : Teknik Menjalin Hubungan dengan Pelanggan

  Berinteraksi langsung dengan calon pelanggan menjadi salah satu hal yang wajib banget diperhatikan oleh para seller. Nah salah satu teknik yang tepat dalam melaksanakan hal tersebut adalah direct marketing. Sebenarnya, apa itu direct marketing dan apa manfaatnya dalam bisnis? Kepoin artikel dibawah ini yuk! Pengertian Direct Marketing Direct marketing adalah teknik pemasaran dengan berkomunikasi langsung kepada pelanggan tanpa melalui perantara pihak ketiga seperti media atau iklan. Komunikasi secara langsung disini memiliki arti sebagai memperkenalkan …

Pentingnya Fast Response Saat Sedang Jualan

  Kamu pernah gak pernah niat membeli produk di toko online lalu saat kamu mulai bertanya-tanya tentang produk tersebut miminnya malah slow response? Gimana rasanya? Pasti bikin bad mood banget dan keinginan kita untuk membeli produk tersebut langsung hilang. Kita sebagai pelanggan sangat membutuhkan jawaban cepat dari seller agar rasa penasaran dan keinginan membeli langsung terpenuhi. Nah, oleh karena itu, salah satu tips menjadi seller yang baik adalah dengan menjadi seller yang fast response. Baca …

Alasan Mengapa Bisnis Reseller dan Dropshipper Cocok Banget Untuk Anak Muda

Hallo Reseller dan Dropshipper Larissa ! Adakah diantara kalian yang berusia 18-25 tahun? Kalau iya, pas banget nih, yuk lanjut kepoin artikel dibawah karena artikel dibawah akan membahas alasan-alasan kenapa bisnis reseller dan dropshipper cocok banget buat kamu yang masih muda. Kepo kan sama artikelnya? Yuk scroll! 1. Waktu yang Tepat Untuk Memulai Bisnis Selamat ya buat kamu yang sudah memulai bisnismu ! Kamu memilih waktu yang tepat karena saat kamu memulai bisnis di usia …